EasyManuals Logo
Home>JVC>Car Receiver>KD-X50BT

JVC KD-X50BT Installation & Connection Manual

JVC KD-X50BT
2 pages
To Next Page IconTo Next Page
To Next Page IconTo Next Page
Page #1 background imageLoading...
Page #1 background image
1
KD-X50BT
Installation/Connection Manual
Manual Pemasangan/Penyambungan
1111DTSSANJEIN
EN, IN
© 2011 JVC KENWOOD Corporation
GET0785-008A
[UN]
Bracket / Breket *
Pocket / Kantong
Flat head screws (M5 × 8 mm) / Sekrup kepala rata (M5 × 8 mm) *
INSTALLATION / PEMASANGAN
When installing the unit without using the sleeve / Ketika memasang unit tanpa
menggunakan selongsong
In-dash mounting / Bingkai-dalam dash
WARNINGS / PERINGATAN
Removing the unit / Memindahkan unit
Release the rear section first... / Lepaskan bagian belakang terlebih dulu...
Do the required electrical connections. /
Lakukan penyambungan-penyambungan listrik
yang diperlukan.
Bend the appropriate tabs to hold the sleeve
firmly in place. /
Bengkokkan pengait-pengait yang tepat untuk
menahan selongsong secara kuat pada tempatnya.
Install the unit at an angle
of less than 30˚. /
Pasang unit pada suatu
sudut kurang dari 30˚.
*
Not supplied for this unit.
*
Tidak disediakan untuk unit ini.
Part list / Daftar bagian
A
Sleeve / Selongsong (×1)
B
Trim plate / Plat rapi (×1)
C
Power cord / Kabel power (×1)
D
Handles / Pegangan-pegangan (×2)
E
Microphone / Mikrofon / (×1)
F KS-UBT1: USB Bluetooth Adapter /
Adaptor Bluetooth USB (×1)
Mounting and wiring this product requires skills and experience. For safety’s sake, leave this work to
professionals. If you experience problems during installation, consult your JVC car audio dealer.
The unit can only be installed in a car with a 12 V DC power supply, negative ground.
Disconnect the battery’s negative terminal and make all electrical connections before installing the unit.
Connect speakers with a maximum power of more than 50 W (impedance of 4 Ω to 8 Ω). Otherwise,
change the <AMP GAIN> setting. (See page 21 of the INSTRUCTIONS.)
Insulate unconnected wires with vinyl tape or other similar material. To prevent a short circuit, do not
remove the caps on the ends of the unconnected wires or the terminals.
If the fuse blows, first make sure the wires are not touching to cause a short circuit, then replace the old
fuse with one that has the same rating.
Install this unit in the console of your vehicle.
Mount the unit so that the mounting angle is 30° or less.
Be sure to ground this unit to the car’s chassis again after installation.
After the unit is installed, check whether the brake lamps, blinkers, wipers, etc. on the car are working
properly.
Do not touch the metal part of this unit during and shortly after the use of the unit. Metal part such as the
heat sink and enclosure become hot.
Pemasangan dan pengabelan produk ini memerlukan keterampilan dan pengalaman. Demi keselamatan
Anda, serahkan pekerjaan ini kepada tenaga profesional. Jika Anda mengalami masalah selama pemasangan,
hubungi agen penjual audio mobil JVC Anda.
Unit hanya dapat dipasang di mobil dengan catu daya 12 V DC, tanahan negatif.
Lepaskan terminal negatif baterai dan lakukan penyambungan semua koneksi kelistrikan sebelum memasang
unit.
Sambungkan speaker dengan daya maksimal yang lebih dari 50 W (impedansi 4 Ω hingga 8 Ω). Atau jika tidak,
ubah pengaturan <AMP GAIN>. (Lihat halaman 21 dari buku PETUNJUK.)
Isolasi kabel yang tidak terhubung dengan vinyl tape atau bahan serupa lainnya. Untuk mencegah hubungan
pendek, jangan lepaskan penutup pada ujung kabel atau terminal yang tidak terhubung.
Jika sekring putus, pastikan terlebih dahulu bahwa kabel tidak tersentuh yang dapat menyebabkan hubungan
pendek, kemudian ganti sekring lama dengan yang baru, dengan rating yang sama.
Pasang unit ini dalam konsol kendaraan Anda.
Pasangkan unit sedemikian rupa sehingga sudut pemasangannya 30° atau kurang.
Pastikan untuk mentanahkan unit ini ke casis mobil kembali setelah pemasangan.
Setelah unit terpasang, periksa apakah lampu rem, lampu kedip, wiper, dll., pada mobil berfungsi baik.
Jangan sentuh bagian logam unit ini sewaktu dan tidak lama setelah menggunakan unit. Bagian metal seperti
heat sink (penyerap panas) dan enclosure (selubung) bisa menjadi panas.
PRECAUTIONS on power supply and speaker connections
DO NOT connect the speaker leads of the power cord to the car battery; otherwise, the unit will be
seriously damaged.
BEFORE connecting the speaker leads of the power cord to the speakers, check the speaker wiring in
your car.
TINDAKAN-TINDAKAN PENCEGAHAN pada suplai power dan
sambungan-sambungan speaker
JANGAN sambungkan ujung-ujung speaker dari kabel power ke baterai mobil; sebaliknya, unit tersebut akan
secara serius rusak.
SEBELUM menyambung ujung-ujung speaker dari kabel power ke speaker-speaker, cek perkabelan speaker
dalam mobil anda.
ENGLISH / INDONESIA
Dibuat oleh:
PT. JVC ELECTRONICS INDONESIA
Jl. Surya Lestari Kav. I-16B, Kota Industri Surya
Cipta Karawang 41361, Jawa Barat.
The fuse blows.
h
Are the red and black leads connected correctly?
Power cannot be turned on.
h
Is the yellow lead connected?
No sound from the speakers.
h
Is the speaker output lead short-circuited?
“MISWIRING CHK WIRING THEN RESET UNIT” / “WARNING CHK WIRING THEN RESET UNIT” appears
on the display and no operation can be done.
h
Is the speaker output lead short-circuited or touches
the chassis of the car/head unit? ; Have you reset your unit?
Sound is distorted.
h
Is the speaker output lead grounded? ; Are the “–” terminals of L and R speakers
grounded in common?
Noise interfere with sounds.
h
Is the rear ground terminal connected to the car’s chassis using shorter
and thicker cords?
This unit becomes hot.
h
Is the speaker output lead grounded? ; Are the “–” terminals of L and R
speakers grounded in common?
This unit does not work at all.
h
Have you reset your unit?
TROUBLESHOOTING / PEMECAHAN MASALAH
Sekring meledak.
h
Apakah ujung-ujung merah dan hitam tersambung dengan benar?
Power tidak dapat dihidupkan.
h
Apakah ujung kuning sudah tersambung?
Tidak ada suara dari speaker.
h
Apakah ujung keluaran speaker terhubung pendek?
“MISWIRING CHK WIRING THEN RESET UNIT” / “WARNING CHK WIRING THEN RESET UNIT” muncul
di layar dan tidak dapat dilakukan pengoperasian apa pun.
h
Apakah kabel output speaker mengalami
hubungan pendek atau menyentuh casis mobil/unit kepala? ; Apakah anda sudah reset (memasang kembali)
unit anda?
Suara terdistorsi.
h
Apakah ujung keluaran speaker sudah ditanahkan? ; Apakah terminal-terminal “–” dari
speaker-speaker L dan R sudah ditanahkan secara umum?
Berisik yang mengganggu suara-suara.
h
Apakah terminal tanahan belakang tersambung ke casis mobil
menggunakan kabel-kabel terpendek dan tertebal?
Unit ini menjadi panas.
h
Apakah ujung keluaran speaker sudah ditanahkan? ; Apakah terminal-terminal “–”
dari speaker-speaker L dan R sudah ditanahkan secara umum?
Unit ini tidak bekerja secara keseluruhan.
h
Apakah anda sudah reset (memasang kembali) unit anda?
Install_KD-X50BT_008A.indd 1Install_KD-X50BT_008A.indd 1 11/20/2011 3:10:53 PM11/20/2011 3:10:53 PM

Other manuals for JVC KD-X50BT

Questions and Answers:

Question and Answer IconNeed help?

Do you have a question about the JVC KD-X50BT and is the answer not in the manual?

JVC KD-X50BT Specifications

General IconGeneral
MP3 playbackYes
CD-R playbackNo
Audio formats supportedMP3, WAV, WMA
Tuner typeHS-IVi
FM band range87.5 - 108 MHz
LW band range153 - 279 kHz
Supported radio bandsFM, LW, MW
Preset stations quantity24
Product colorBlack
Line outputs (RCA)2
Weight and Dimensions IconWeight and Dimensions
Weight900 g

Related product manuals