petunjuk teknis penggunaan untuk model 10, 20, 30
109
ID
Untuk Memulai
Untuk Memulai
PERINGATAN
Lihat panduan Informasi Penting
Tentang Keselamatan dan Produk
dalam kemasan produk untuk
mengetahui peringatan dan
informasi penting lainnya terkait
produk.
Bila menggunakan perangkat
untuk pertama kalinya, Anda harus
menyelesaikan langkah berikut
untuk mengkongurasi perangkat
dan memahami berbagai tur
dasarnya.
1. Memasang baterai (halaman
111).
2. Mengaktifkan perangkat
(halaman 113).
3. Mencari sinyal satelit (halaman
113).
4. Daftarkan perangkat (halaman
113).
5. Membuat waypoint (halaman
114).
6. Membuat rute (halaman 117).
7. Merekam jejak (halaman 119).
8. Navigasi ke tujuan (halaman
122).
9. Kalibrasi kompas (halaman
124).